Waspada, Ini Bahaya dari Penggunaan Pengering Tangan

Suara.com - Kita sering melihat pengering tangan hand dryer biasanya di toilet umum, seperti di tempat makan atau mal . Sebagian besar dari kita pun pilih untuk menggunakannya. 

Namun, tahukah kamu jika hand dryer ini malah bisa menyebarkan lebih banyak kuman ?

Ya, jangan kaget. Melansir dari idsmed, sebuah penelitian membandingkan pengering udara jet dengan pengering udara hangat dan handuk. 

Hasilnya, pengering udara jet menyebarkan 20 kali lebih banyak virus daripada pengering udara hangat dan 190 kali lebih banyak dari handuk, pada enam ketinggian yang berbeda dan sembilan jarak yang berbeda.

Paparan virus ini juga mencapai jarak 2,5 kaki hingga 4,1 kaki, yaitu dengan ketinggian sekitar wajah anak kecil.

Masing-masing alat membantu menjelaskan hasilnya. Pengering udara jet mengeluarkan udara ke samping dengan kecepatan sangat tinggi.

Sementara itu, pengering udara hangat bekerja dengan penguapan dan handuk bekerja dengan menyerap air.

"Mengeringkan tangan dengan handuk tidak hanya lebih cepat proses pengeringannya, tetapi gesekan juga menghilangkan bakteri agar lebih bersih," tutur spesialis perawatan darurat, Dr. Lash-Ritter.

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) merekomendasikan hal-hal berikut:

Lihat selengkapnya ya.

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Waspada, Ini Bahaya dari Penggunaan Pengering Tangan : http://bit.ly/2AQth9E

0 komentar:

Posting Komentar